Sabar Ya, Jam Malam Kota Cirebon sampai Akhir Bulan
CIREBON – Kapan jam malam Kota Cirebon berakhir? Pemerintah Kota Cirebon merencanakan kebijakan pemberlakuan pembatasan aktivitas masyarakat dan manajemen rekayasa lalu lintas, akan dipertahankan sampai akhir bulan Oktober.
Berikutnya, akan dievaluasi apakah kebijakan tersebut akan dilanjutkan, atau mencari formulasi baru yang dianggap lebih efektif menekan angka penularan covid-19.
Baca Juga: Kota Cirebon Zona Merah, Ruang Isolasi Covid-19 dan Obat Aman
Walikota Cirebon Drs H Nashrudin Azis SH menjelaskan, Satgas Covid-19 Kota Cirebon telah membuat sejumlah rancangan kebijakan berdasarkan kemungkinan-kemungkinan yang akan terjadi.
Program-porogram yang dibuat tersebut, untuk menekan dan meminimalisasi masyarakat terpapar covid-19.
Tonton video berikut:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: